Subscribe

RSS Feed (xml)

Powered By

Skin Design:
Free Blogger Skins

Powered by Blogger

Rabu, 04 Februari 2009

Sejarah karya Tafsir Indonesia

Karya Tafsir Indonesia
Dari pra kemerdekaan hingga era reformasi

Tafsir Surah Al-Kahfi
Karya tidak diketahui (Ulama Aceh abad 16 M, diperkirakan pada awal pemerintahan Sultan Iskandar Muda 1607-1638, atau bahkan pada Sultan Ala Al-Din Ri’ayat Syah Sayyid Al-Mukammil (1537-1604)

Tarjuman alMustafid
Karya Abd al-Rauf Al Sinkili (1615-1693)
Ket : 30 Juz, masih lahir oleh ulama Sumatra

Tafsir Quran hidjaatur rahman
Karya Munawwar Khalil (Era 1930-an)
Ket bahasa Jawa

Al-Burhan
Abdul karim Amrullah (Era 1930-an)
Ket bahasa melayu Indonesia

Tafsir Al-Qur’an Al-Karim
Karya Mahmud yunus (1899-1973) dan H.M.K Bakry. (Era 1930-an)

Al-Qur’an dai Masa ke Masa
Karya Munawwar Khalil

Tafsir Al-Qur’an Al-Karim
Karya H.A. Halim Hassan, H. Zainal Arifin Abbas dan Abdurrahman Haitami (Medan:Firma Islamiyyah, 1956, edisi ke 9)

Tafsir Al-Furqan
Karya Ahmad Hassan

Tafsir Al-Bayan
Karya T.M Hasby Ash-Shidieqy
Ket : Tafsir Al-Bayan hasil dari karya sebelumnya yaitu Tafsir an-Nur dan Tafsir an Nur hasil dari Tafsir Qur’an Al Majied

Al-Qur’an dan Ajaran-ajarannya
Karya Tujdimah (tahun 1965)


Al-Qur’an dan tafsirnya
Karya Yayasan Penyelenggara dan penterjemah/ penafsir al-Qur’an (tahun 1970-an)

Terjemah dan Tafsir Al-Qur’an : Huruf Arab Latin
Karya Bachtiar Surin (tahun 1970an)

Makhluk Halus dalam Al-Qur’an
Karya Muhammad ali Usman (tahun 1970-an)

Ayat-Ayat Hukum, Tafsir Dan Uraian Perintah-Perintah Dalam Al-Qur’an
Karya Q.A. Dahlan Shaleh dan M.D. Dahlan (tahun 1970-an)

Samudera Al-Fatihah
Karya Bey Arifin (tahun 1970-an)

Kandungan Surah Yasin
Karya Mafudli Sahli (tahun 1970-an)

Tafsir Surah Yasin
Karya Zainal Abidin Ahmad (tahun 1970-an)

Keajaiban Ayat-Ayat Suci Al-Qur’an
Karya Joesoef Sou’yb (tahun 1970-an)

Tafsir Al-Azhar
Karya Hamka (tahun 1980-an)

Tafsir Rahmat
Karya H. Oemar Bakry (tahun 1980-an)

Berita Besar
Karya H.B. Yassin (tahun 1980-an)

Tafsir Ayat Ahkam/ Tentang Beberapa Perbuatanpdana Dalam Hukum Islam
Karya Nasikun (tahun 1980-an)

Segi-segi kesusastraan pada kisah-kisah al-Qur’an
Karya Hanafi (tahun 1970-an)

Al-Qur’an : Mu’jizat Terbesar Kekal Abadi
H. Oemar Bakry (tahun 1980-an)

Kewajiban Orang Beriman Terhadap Al-Qur’an
Karya Syahminan Zaini (tahun 1980-an)

Tinjauan Psikologi Larangan Mendekati Zina Dalam Al-Qur’an
Karya Z. kasijan (tahun 1980-an)

Salah Paham Terhadap Al-Qur’an
Karya Imam Munawwir (tahun 1980-an)

Alqoeranoel Hakim Beserta Toedjoean dan Maksoednja
Karya H. Iljas dan Abd. Jalil (Padang Panjang: 1925)
Ket. Penafsiran Juz Amma pertama

Bersambung,,,,,

Ditulis Oleh M.yasin

2 komentar:

  1. kang yasin, kalo untuk mendapatkan kitab-kitab tersebut dimana saya harus cari ya? soalnya ana butuh sekali untk referensi tesis saya. syukran atas jawabannya.

    BalasHapus
  2. terima kasih pa Hendi.
    kebetulan untuk tahun ini sepertinya susah, sebab 1 kontainer beirisi kitab di pelabuhan tertahan di bea cukai. untuk lebih jelasnya bisa menghubungi 085222225111

    BalasHapus